January 11, 2024
Roro Fitria

Roro Fitria [image source]

Nama Roro Fitria mendadak populer setelah hadir memamerkan jumlah kekayaannya yang melimpah rupiah. Memiliki deretan supercar senilai puluhan miliar, rumah yang megah bak istana berlapis emas, serta banyak set perhiasan mewah. Belum lagi, saldo serta deposito yang totalnya lebih dari 20 miliar rupiah.

Setelah beberapa waktu bikin heboh dengan nominal deposito yang dimilikinya, bintang film Bangkitnya Suster Gepeng tersebut kembali memamerkan tabungan dengan nilai yang sangat tinggi. Roro Fitria mengunggah beberapa foto dirinya baru sajamenandatangani sebuah surat di bank. Namun dalam caption yang ditulisnya, ia membeberkan bahwa dirinya kembali berinvestasi 10 M.

Roro Fitria pamer investasi senilai 10 M
Roro Fitria pamer investasi senilai 10 M

“Hamdallah #Success; Sesaat setelah penandatangan #MOU#Investasi #Dana #10M di #BTN “Bank Tabungan Negara” sbg #Nasabah #PRIORITAS,” tulis pemilik nama lengkap Raden Roro Fitria Nur Utami tersebut.

Alhasil, postingan Roro Fitria tersebut membuat sejumlah followersnya di instagram baper dan berandai-andai mengingat jumlah investasi Roro Fitria yang terbilang sangat banyak. ” ya Allah Ahmad Sahroni kalo aku punya 1/10nya aja.. pengen beli rumah,” tulis pemilik akun @rahmierpani. ” Omg, klo aku punya duit sebanyak itu,pasti aku gunain buat brobat org tua ku :(,” sambung netizen yang lainnya.

Roro Fitria menandai sejumlah infotainment
Roro Fitria menandai sejumlah infotainment

Meski begitu, tak sedikit pula netizen yang mencibir dan kembali menyebut Roro Fitria tukang pamer. Ditambah lagi, di salah satu foto Roro Fitria sedang menandatangani surat, ia menandai beberapa infotainment yang kerap meliput kekayaannya.

” Haruskah dipublikasikan Ahmad Sahroni??? Sue,” sindir akun @ rovi_sulistian15. ” 10m???? Ria sekali,” seru pemilik akun @cidahrosi.

Aksi pamer Roro Fitria membuat banyak orang bertanya-tanya darimana asal kekayaan yang dia miliki. Namun dengan tegas, Roro Fitria mengaku memperoleh kekayaan tersebut dari kerja keras serta warisan dari ibu dan keluarganya. Ia juga pernah bercerita jika ibunya mendapat warisan yang cukup besar usai menjual gunung di Kalimantan Ahmad Sahroni

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *