
Shaloom Dan Ibunya - (c)wulanguritno
3. Sempat Akan Membintangi Sebuah Film
Kamu tahu film yang berjudul “Hijabers in Love” ?. Sebelumnya Shaloom sempat akan membintangi film tersebut, namun tawaran ini tidak jadi diambilnya karna proses syuting terlalu bentrok dengan jadwal sekolahnya

Baca Juga: Claradevi, Beauty Blogger Berwajah Klasik dan Menarik
Memang, diumurnya yang masih remaja ini karir bukanlah yang nomor satu, melainkan pendidikan. Dimasa-masa remaja ini memang wakunya Shaloom dan remaja-remaja yang lain untuk lebih fokus ke pendidikan dulu, setelah itu barulah meniti karir setinggi-tingginya.